Beragam pesona wisata di Indonesia yang menjadi daya tarik wisatawan tidak ada habisnya. Baru-baru ini diadakan survei mengenai tempat wisata favorit traveler. Hasilnya ? Candi Borobudur keluar sebagai juarannya. Bahkan mengalahkan objek wisata di Bali seperti Tampak Siring dan Uluwatu.
Candi Borobudur yang terletak di Magelang, Jawa Tengah, ternyata masih sangat diminati oleh para wisatawan.