Tag Archives: liburan

Home / liburan
23 Posts
transit di bandara

bepergian seorang diriAda orang yang suka bepergian seorang diri, atau pula yang suka beramai-ramai. Jika anda bepergian seorang diri, maka semua kerepotan harus anda tanggung sendiri. Misalnya anda tersesat di jalan, anda harus mencari bantuan sendiri. Atau anda tiba-tiba sakit, anda harus ke dokter sendiri. Walaupun terkadang merepotkan, namun hal ini tidak menyurutkan niat sebagian orang untuk bepergian seorang diri. Berikut adalah tips penting yang bisa anda ikuti jika ingin bepergian sendiri:

More Link

tana toraja

tana torajaBagi anda yang ingin mengenal budaya Indonesia lebih dekat, anda bisa berwisata ke Tana Toraja. Tana Toraja adalah sebuah kabupaten yang terletak di Sulawesi Utara. Jarak Kabupaten ini dari Makassar adalah sekitar 328 kilometer. Berada di ketinggian laut, tempat ini memiliki udara yang cukup sejuk. Namun bukan itu tujuan orang untuk berwisata ke tempat ini, melainkan untuk melihat keragaman budayanya.

Masyarakat Tana Toraja memang dikenal sangat menjaga adat-istiadat mereka. Walaupun Indonesia sudah mengalami gempuran globalisasi, namun saat berada di sini anda akan merasakan kearifan lokal yang masih sangat kuat.

More Link

Air Terjun Sipiso Piso, Air Terjun Tertinggi di Indonesia

Air Terjun Sipiso Piso, Air Terjun Tertinggi di IndonesiaKekayaan alam Indonesia sangat beragam, beberapa bahkan menjadi tempat wisata favorit baik bagi turis lokal maupun mancanegara. Di Tanah Air kita bisa dengan mudah menemukan berbagai objek wisata pantai yang indah dan eksotis, seperti Taman Laut Bunaken, Karimun Jawa, Raja Ampat, dan masih banyak lagi. Namun sebenarnya tidak hanya pantainya saja yang indah, Indonesia juga memiliki banyak air terjun yang menakjubkan.

More Link