Persiapan yang matang akan sangat membantu perjalanan wisata anda. Dengan perencanaan b agus akan bisa menghindari kejadian tak diinginkan selama berwisata. Perjalanan Anda bisa jadi sangat menjengkelkan jika tiba-tiba terjadi hal-hal yang diluar rencana. Agar perjalanan Anda bisa nyaman menyenangkan, sebaiknya Anda menghindari 10 kesalahan yang sering dilakukan seseorang dalam perjalanan: